
Kinerja Tesla di Pasar Wall Street Anjlok 55 Persen, Tertinggal Jauh dari Para Pesaing
Reporter Tribunnews.com Namira Yunia Lestanti melaporkan TRIBUNNEWS.COM, CALIFORNIA – Kinerja saham Tesla di pasar wall street tahun ini dikabarkan turun 55 persen, jauh tertinggal dari rivalnya seperti General Motors (GM), Ford, Apple dan Amazon. Penurunan tersebut bahkan membuat Tesla menjadi pembuat supercar dengan performa terburuk di tahun 2022, di antara produsen mobil dan perusahaan teknologi….